Akhir-akhir ini saya melihat, banyak orang mengkaitkan fenomena Supermoon dengan bencana tsunami dan gempa di Jepang. Mereka menyebut Supermoon sebagai pemicu gempa dan tsunami Jepang. Seperti biasa, ada yang percaya ada yang tidak. Saya termasuk yang tidak percaya. Saya yakin, fenomena ini hanya mengakibatkan pasang yang lebih tinggi dan surut lebih rendah.
Semalam saya gagal menyaksikan fenomena ini karena cuaca yang tidak mendukung di tempat saya. Di tempat saya terjadi hujan deras dan petir yang cukup besar, sehingga saya tak bisa melihat fenomena ini terjadi. Mungkin kalau beruntung, bisa liat lagi. Mungkin yang lebih besar :D
Bagi anda yang tak sempat menyaksikan fenomena ini, saya akan memberikan beberapa foto fenomena Supermoon dari berbagai negara. Lets begin:
sumber foto: kaskus.us
Dapatkan Domain co.cc Secara GRATIS, Tentukan sendiri namanya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silakan berkomentar semua!!!!!!!
tinggalkan komen dan kritik dan saran disini. jangan lupa, jika ingin mengcopy paste artikel, jangan lupa tuliskan sumbernya. kasian, dah capek-capek bikin penulisnya.